Lenovo A800 - Ponsel Dual Processor Murah. Lenovo kembali menggeliat di dunia pasar smartphone tanah air. Produsen ponsel asal China ini baru saja merilis sebuah ponsel baru yang akan memanjakan kalangan menengah ke bawah dengan menghadirkan sebuah ponsel pintar Dual Processor yang harganya sangat terjangkau. Ponsel tersebut adalah Lenovo A800.
Lenovo A800 dilengkapi dengan Dual Processor (dual-core) MTK 6577T berkecepatan 1.2 GHz Cortex-A9 yang dikombinasikan dengan GPU PowerVR SGX531 Accelerometer. Untuk melengkapi ponsel ini Operating System berbasis Android 4.0 Ice Cream Sandwich dan RAM sebesar 512 MB pun disematkan ke dalam system. Tak ketinggalan Memory Internal sebesar 4GB dan MicroSD maksimal 32GB pun dapat anda dapatkan untuk menyimpan file di smartphone ini.
Secara fisik, Lenovo A800 memiliki tampilan yang cukup ramping. Layar sebesar 4.5 inci dengan resolusi 480 x 854 piksel serta kerapatan piksel 218 ppi pun dilekatkan untuk anda yang menginginkan smartphone berlayar besar ini. Sementara untuk anda yang ingin eksis dengan smartphone ini, sebuah kamera beresolusi 5 MP dengan fitur Autofocus pun melengkapi ponsel pintar ini. Namun sayangnya ponsel ini tak menggunakan fitur LED Flash sehingga tak cocok untuk mengambil gambar di kala gelap. Berikut adalah Spesifikasi Lengkap Lenovo A800
Spesifikasi Lenovo A800
Lenovo A800 dilengkapi dengan Dual Processor (dual-core) MTK 6577T berkecepatan 1.2 GHz Cortex-A9 yang dikombinasikan dengan GPU PowerVR SGX531 Accelerometer. Untuk melengkapi ponsel ini Operating System berbasis Android 4.0 Ice Cream Sandwich dan RAM sebesar 512 MB pun disematkan ke dalam system. Tak ketinggalan Memory Internal sebesar 4GB dan MicroSD maksimal 32GB pun dapat anda dapatkan untuk menyimpan file di smartphone ini.
Secara fisik, Lenovo A800 memiliki tampilan yang cukup ramping. Layar sebesar 4.5 inci dengan resolusi 480 x 854 piksel serta kerapatan piksel 218 ppi pun dilekatkan untuk anda yang menginginkan smartphone berlayar besar ini. Sementara untuk anda yang ingin eksis dengan smartphone ini, sebuah kamera beresolusi 5 MP dengan fitur Autofocus pun melengkapi ponsel pintar ini. Namun sayangnya ponsel ini tak menggunakan fitur LED Flash sehingga tak cocok untuk mengambil gambar di kala gelap. Berikut adalah Spesifikasi Lengkap Lenovo A800
Spesifikasi Lenovo A800
- Processor : MTK 6577T berkecepatan 1.2 GHz Cortex-A9 yang dikombinasikan dengan GPU PowerVR SGX531 Accelerometer dan dilengkapi Operating System Android 4.0 Ice Cream Sandwich
- Tampilan : Layar 4.5 inci resolusi 480 x 854 piksel, kerapatan 218 ppi
- Dimensi : 133.5 x 68.9 x 11.5 mm (5.26 x 2.71 x 0.45 in), 155gr
- Memory : 512MB RAM, 4GB Memory Internal, up to 32GB MicroSD
- Jaringan : GSM 900 / 1800, HSDPA, HSUPA
- Kamera : 5MP dengan Autofocus
- Konektivitas : GPS, Wifi, Bluetooth 4.0, MicroUSB 2.0
- Baterai : 2000 mAh
- Fitur : Audio Video Player, HTML Browser, Java, FM Radio, Gmail, Youtube, dll
Ponsel dual processor ini dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau yakni sekitar Rp.1.600.000,-anNah, itulah tadi informasi mengenai Lenovo A800 - Ponsel Dual Processor Murah. Semoga bermanfaat