Harga Blackberry Z10 - Spesifikasi dan Harga Blackberry Z10. Ponsel Blackberry 10 pertama akan diluncurkan secara Resmi oleh RIM pada 30 Januari 2013 mendatang. Namun kehadiran Blackberry 10 ini sudah tercium sejak sekarang. Ya, meskipun hingga sekarang ini RIM belum membocorkan produknya yang nantinya akan diluncurkan, namun sudah banyak media di internet yang menyebut Blackberry 10 pertama yang akan dirilis bernama Blackberry Z10.
Blackberry Z10 adalah ponsel full touch yang berarti nantinya ponsel Blackberry Z10 ini akan menggunakan layar sentuh sepenuhnya. Ya, sejauh ini Blackberry kita kenal dengan tampilan keyboard QWERTY yang sempat menjadi tren, namun hadirnya ponsel-ponsel yang menggunakan model layar sentuh membuat Blackberry akhirnya juga berencara mengeluarkan Ponsel dengan fitur Full Touch.
Spesifikasi Blackberry Z10
- Processor : Qualcom Snapgragon MSM 8960 (ada juga yang menggunakan Prosesor Texas Instrument OMAP 4470 1,5GHz)
- Screen 4,2 inchi dan memiliki resolusi layar 1.280 x 768 pixels dan 356 ppi colours
- Camera menggunakan resolusi 2 MP (kamera depan) dan 8 MP (kamera belakang) disertai fitur auto focus dan juga LED Flash
- Support jaringan Quad Band HSPA+ / UMTS (850/900/1700/1900/2100MHz) ·Quad Band GSM / GPRS (850/900/1800MHz) Quad Band LTE: Bands 2,4,5,13,17 (700, 850,1700, 1900MHz)
- Dilengkapi NFC, Bluetooth 4.00, WiFi dual-band 802.11 a/g/n, port Micro USB, dan output Micro HDMI dan memory internal 16GB/32GB
Harga Blackberry Z10
Beredar kabar bahwa CanadaGSM membanderol BlackBerry Z10 dengan harga yang cukup tinggi, yaitu 799 dollar Kanada atau sekitar Rp 7,8 juta. Namun harga resmi baru akan dirilis RIM pada 30 Januari 2013 mendatang bersamaan dengan peluncuran Blackberry Z10 iniNah, itulah tadi Harga Blackberry Z10 - Spesifikasi dan Harga Blackberry Z10. Semoga bermanfaat
0 comments:
Post a Comment